Monday, January 2, 2012
Frame Foto dari Barang Bekas
Part #11
Frame Foto
Awal tahun 2012 ini akan ku mulai lagi Projct R3 (Reuse, Reduce & Recycle).
Di awali dengan membuat frame foto dari berbagai bahan seperti
kertas undangan bekas, DVD bekas dan jam dinding bekas.
Frame Foto dari Kertas Undangan Bekas
Bahan :
undangan bekas
Cara Membuat : Undangan dibentuk seperti gambar dan bagian belakang di potong sedikit untuk memasukkan foto. |
Depan |
Belakang |
Belakang |
Depan |
Frame Foto dari Kain Perca
|
Bahan : Kain perca, karton tebal
Cara Membuat :
Buat model frame seperti frame dari undangan bekas lalu lapisi dengan kain perca.
Jahit sisi tepinya.
Cara Membuat :
Buat model frame seperti frame dari undangan bekas lalu lapisi dengan kain perca.
Jahit sisi tepinya.
Frame Foto dari DVD bekas
Bahan : 2 buah DVD, tali
Cara Membuat :
DVD dilobangi dengan solder kemudian tempel foto dan beri tali.
Frame Foto dari Jam Dinding Bekas
Bahan : Jam dinding bekas
Cara Membuat :
Buka bagian dalam jam dan lapisi dengan kertas warna. Lalu tempelkan foto.
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
kreatif, sis. :thumbup:
ReplyDeleteLagi ga ada kerjaan, tuh jadinya kreatif :hammer:
DeleteArigatou nee udah mampir ke blog saya :D
nice info :v kunjungin ya http://bocah1248.blogspot.com
ReplyDelete